Mengenal Ayam Blorok Madu Beserta Cirinya

Mengenal Ayam Blorok Madu Beserta Cirinya | Kali ini admin akan sedikit memberikan informasi mengenai ciri ayam bangkok blorok madu, mungkin bagi kalian yang sudah lama berkecipung didunia ayam aduan pasti tidak asing lagi dengan ayam ini, perlu kalian ketahui juga bahwa ayam ini berasal dari Thailand, bahkan sekarang ini katanya di Thailand pun ayam ini termasuk langka jadi kalian yang mempunyai ayam jenis ini harap supaya menjaganya dengan baik.

Ayam Blorok MAdu

Seperti yang kita ketahui semua ada banyak sekali jenis ayam petarung atau aduan yang menjadi unggulan para pengadu, salah satunya ya ayam blorok madu, karena ayam ini mempunyai gaya tarung yang indah, selain itu juga mempunyai daya tahan terhadap pukulan dan juga semangat juangnya tinggi dalam bertarung. Bila ada dari kalian yang belum paham cara membedakan ayam blorok madu dengan yang lain, saya akan memberikan seikit ciri-ciri ayam blorok madu, berikut ini cirinya.
  1. Warna bulu dominannya hitam atau putih.
  2. Terdapat bulu rawis yang berwarna merah, kuning ataupun hijau mengkilap yang menghiasi tubuhnya.
  3. Warna kulit, mata, dan juga kaki ada yang sedikit hijau.
  4. Kukunya berwarna kuning.
Demikianlah artikel kali ini yang mengenai "Mengenal  Lebih Dekat Ayam Blorok Madu". Semoga bermanfaat buat kalian semua, terutama peinta ayam.
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment